Berita & Informasi
Temukan pengumuman, kegiatan, prestasi, dan perkembangan terbaru dari PKBM Bina Mandiri Cipageran.
Pramuka PKBM&SKB Kota Cimahi Tampil Gemilang di Gema Tunas Jawa Barat 2025
Pramuka Kota Cimahi meraih dua trofi pada Gema Tunas Pramuka PKBM–SKB Jawa Barat 2025 di Cikole, Lembang, berkat penampilan kompak dan prestasi unggul dalam kategori lomba yang diikuti.

Pembiasaan Senam Pagi Siswa PKBM Bersama Mahasiswa PPL IKIP Siliwangi
Kegiatan senam pagi bersama mahasiswa PPL IKIP Siliwangi diikuti antusias oleh para siswa sebagai bagian dari pembiasaan hidup sehat dan kebersamaan di lingkungan PKBM.

Kebersamaan Alumni Paket A, B, C Warnai Perayaan HUT RI 2025
Para alumni siswa Paket A, B, dan C di Cimahi merayakan HUT RI 2025 dengan penuh antusias melalui berbagai kegiatan kebersamaan bernuansa merah putih, yang mempererat solidaritas serta menumbuhkan semangat nasionalisme di lingkungan pendidikan kesetaraan.
